Selasa, 17 Agustus 2010

10 Cara Fantastik Mengenang Titanic


undefined

Penumpang terakhir yang selamat dari kapal Titanic, yaitu Milvina Dean meninggal dunia sekitar satu tahun yang lalu, tanggal 1 Juni 2009, di usia 97 tahun. Dia masih bayi, saat kapal uap raksasa yang berangkat dari Southampton menuju New York itu menabrak sebuah bongkahan es raksasa dan tenggelam pada tanggal 14 April 1912. Dean bisa mengingatkan kita pada tragedi Titanic tersebut, dan berikut cara yang unik dan aneh untuk mengenang tragedi Titanic.

1. TITANIC ADVENTURE SLIDE

Spoiler for Titanic Adventure Slide:



Dengan tinggi 33 kaki dan panjang 50 kaki, seluncuran meakjubkan ini bisa membuat kita merasakan apa yang sebenarnya terjadi saat tragedi Titanic. Untuk makin menambah efek real-nya, mereka juga menambahkan baling-baling kapal dan kemudinya. Satu lagi, kapal ini juga bergerak seolah-olah tenggelam.

Ilustrasinya:
Spoiler for ilustrasi:







2. TITANIC SKULL MONEY BOX

Spoiler for Titanic Skull Money Box:



Banyak anak kecil yang berkeinginan untuk mendapatkan kotak uang yang berbetuk tengkorak manusia dari seorang awak kapal Titanic. Oleh karena itu dibuatlah Titanic Skull Money Box ini. Di sini, kita bisa memasukkan uang koin. Cara yang bagus agar anak rajin menabung bukan?



3. HIGH DEFINITION SCREENING OF TITANIC – IN A SWIMMING POOL

Spoiler for Titanic:



Ide menarik untuk menonton film Titanic adalah dengan layar high-definition dan tentunya menggunakan Life jacket layaknya korban Titanic. Sambil "mengendarai" sekoci agar efek-efek yang dirasakan para penonton benar-benar nyata dan real.




4. TITANIC COW BY ARTIST LITHIUM

Spoiler for Titanic Cow:



Bertempat di Plaza de Felipe II, Madrid, Spanyol, seorang seniman Lithium, mempersembahkan karya seninya berupa Titanic Cow saat pameran The Cowparade. Sapi dalam karya seni ini digambarkan sedang terjebak di sebuah gunung es (seperti Titanic)



5. MINIATURE MODEL OF THE TITANIC SINKING

Spoiler for Sinking Titanic:



Model miniatur Titanic tenggelam ini bisa ditemukan di sebuah taman hiburan di Obereschach, Baden-Wurttemberg, Jerman. Di sana juga terdapat banyak model miniatur lainnya, seperti Alcatraz, Air Terjun Niagara, Piramida Khafre dan lain-lain. Bukankah cukup tragis jika dimodelkan seperti ini?



6. TITANIC AQUARIUM DECORATION

Spoiler for Titanic Aquarium:



Benar-benar mirip dengan kapal Titanic yang tenggelam di dasar samudera. Keren bukan jika ini ada di aquarium agan?



7. TITANIC ICE CUBES

Spoiler for Ice Cube:



Fred and Friends telah membuat produk unik, Gin and Titanic Ice Cubes, cetakan untuk membuat es batu berbentuk Titanic. Es batu yang berbentuk Titanic ini bisa mengingatkan kita pada satu malam saat Titanic tenggelam.



8. WINDOWS XP TITANIC

Spoiler for XP:



Wallpaper ini didesain sedemikian rupa sehingga mirip dengan kapal titanic dengan icon XP di bawahnya.



9. KÄRSCHERS IMMERSON PUMPS AD

Spoiler for Ads:



Ini adalah gambar iklan dari perusahaan pompa air, Kärschers. Iklan ini dibuat berdasarkan fakta, bahwasanya semua orang di dunia ini pasti tau cerita titanic.



10. Titanic Skulls

Spoiler for Titanic Skulls:


undefined

Agan pasti tau maksud dari dua tulang belulang ini. Mirip banget kan sama Rose dan Jack di film Titanic.(kaskus)

Menurut Agan yang mana yang paling unik ???

0 komentar:

Posting Komentar

Teruslah anda berkomentar. Dengan berkomentar di KomputerUnik anda bisa menjadi pelanggan terbaik ..

Jangan Komentar yang mengandung SARA yah.....

KomputerUnik in Facebook

Pengikut

 
Di Edit Ku Aditiyo Eka Nugraha | KomputerUnik | Terima kasih kepada semua pendukung KomputerUnik